Home / Peristiwa

Selasa, 25 Oktober 2022 - 07:26 WIB

Ayah Sekda Sambas Meninggal Dunia di Usia 85 Tahun

Suasana Rumah Duka Ayah Sekda Sambas di Singkawang.

Suasana Rumah Duka Ayah Sekda Sambas di Singkawang.

Sambas Times. Innalillahi wainnailaihirojiun, kabar duka menghampiri Sekda Sambas Ir H Ferry Madagaskar MSi. Ayahnda tercinta, H Zoechran Alizainoor bin Ali telah berpulang kerahmatullah.

Ayahnda Sekda Sambas wafat dalam usia 85 Tahun. Pada pukul 19.45 WIB di Kota Singkawang, ayah Sekda Sambas lahir pada tanggal 2 Februari 1937.

BACA JUGA:  Eko Dukung Pagelaran Seni Musik Budaya Sambas

Direncanakan, Almarhum H Zoechran Alizainoor bin Ali akan dimakamkan setelah sholat Dzuhur, Selasa (25/10/2922) di Kampung Tengah, Singkawang.

BACA JUGA:  Mobil Dump Truk Terbalik di Jalan Pinang Merah Menuju Jawai

Kabar meninggalnya ayah Sekda Sambas disampaikan langsung Sekda Sambas via Whatsapp, Senin (24/10/2022) malam dan group-group WA di Kabupaten Sambas. (edo)

Share :

Baca Juga

Kelompok MPA dan Pemuda Sulayta Desa Tri Mandayan melakukan pembasahan lahan terbakar

Peristiwa

MPA Desa Tri Mandayan Semprot Lahan Gambut Terbakar
Yakob Pujana Anggota DPRD Sambas

Peristiwa

Yakob Imbau Mobil Roda 6 Perhatikan Kelayakan Kendaraan
Suasana Warga saat mengunjungi Pasar Malam di Desa Makrampai, Kecamatan Tebas, Kabupaten Sambas

Peristiwa

Warga Antusias Kunjungi Pasar Malam Desa Makrampai
Polwan Polres Sambas

Peristiwa

Polwan Polres Sambas Bantu Ibu Melahirkan di Mobil Patroli
Mahasiswa

Peristiwa

Ratusan Mahasiswa Datangi DPRD Sambas Tolak Kenaikan BBM
Kades Pangkalan Kongsi Mursalin

Peristiwa

Jembatan Gantung Pangkalan Kongsi Ambruk
Kebakaran pasar SAMBAS

Peristiwa

Kebakaran Terus Merembet ke Ruko-ruko Pasar Sambas
Bantuan paket Sembako kepada warga terdampak banjir di Desa Pangkalan Kongsi dan Batu Mak Jage

Peristiwa

Warga Terdampak Banjir di Tebas Terima Bantuan Sembako
error: Content is protected !!