Home / Kesehatan / Pemerintahan

Minggu, 8 Oktober 2023 - 04:36 WIB

Wabup Rofi Hadiri Donor Darah Kodim 1208 Sambas

Wakil Bupati Sambas Fahrur Rofi menyaksikan Baksos Donor Darah yang digelar Kodim 1208 Sambas di Desa Serabik, Kecamatan Teluk Keramat, Sabtu (7/10/2023).

Wakil Bupati Sambas Fahrur Rofi menyaksikan Baksos Donor Darah yang digelar Kodim 1208 Sambas di Desa Serabik, Kecamatan Teluk Keramat, Sabtu (7/10/2023).

Sambas Times. Wakil Bupati Sambas Fahrur Rofi menghadiri Bakti Sosial (Baksos) Donor Darah yang digelar Kodim 1208 Sambas pada HUT TNI ke-78.

Aksi donor darah digelar Kodim 1208 Sambas di Desa Serabik, Kecamatan Teluk Keramat, Kabupaten Sambas, Sabtu (7/10/2023).

Dalam aksi tersebut, Kodim 1208 Sambas bekerjasama dengan Polres Sambas, Karang Taruna Kabupaten Sambas, serta komunitas lainnya.

BACA JUGA:  Satono Ajak Sektor Usaha Investasi di Kabupaten Sambas

Wakil Bupati Sambas Fahrur Rofi mengapresiasi aksi donor darah rangkaian HUT TNI ke-78. Ia mengatakan aksi itu sangat membantu masyarakat yang memerlukan donor darah.

“Aksi ini sangat positif dalam membantu masyarakat, saya apresiasi semua organisasi dan komunitas yang tergabung dalam aksi ini.” Ujar wakil bupati.

BACA JUGA:  Berbusana Daerah, Pemkab Sambas Peringati HUT Pemprov Kalbar

Ia berharap masyarakat, khususnya pemuda Kabupaten Sambas dapat bergerak membangun Sumber Daya Manusia (SDM) yang peka terhadap sesama.

“Kita tumbuhkan kembali budaya gotong-royong pada diri milenial, dan membantu pemerintah daerah menyalurkan ide serta gagasan dalam membangun Kabupaten Sambas,” imbuanya.

Penulis : Riskiyansyah | Dapatkan Update Berita, Ikuti Google News

Share :

Baca Juga

Bupati Sambas Satono

Kesehatan

Bupati Imbau Masyarakat Tuntaskan Vaksin
Komisioner KPU Kabupaten Sambas terpilih resmi dilantik Ketua KPU RI

Pemerintahan

Komisioner KPU Kabupaten Sambas Resmi Dilantik
Bupati Sambas Satono

Pemerintahan

Bupati Satono Hadiri Reuni SMPN 1 Sambas
Prabasa Anantatur Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalbar

Pemerintahan

Prabasa Ajak Apdesi dan Pabdesi Berbuat Untuk Kabupaten Sambas
Satgas TMMD Regtas ke-126

Pemerintahan

Penimbunan Jalan Ratu Sepudak 2 KM Terus Dilakukan Satgas TMMD

Pemerintahan

Jembatan Sungai Sambas Besar Resmi Beroperasi
Dinas pendidikan dan kebudayaan Kabupaten Sambas

Pemerintahan

Disdikbud Gelar Lokakarya 7 PGP Angkatan 5
Kajari Sambas Agita Tri Moertjahjanto didampingi Sekda Sambas Ferry Madagaskar melepas Lomba Pawai Obor peringatan HUT RI ke-78, Selasa (15/8/2023) malam.

Pemerintahan

Pelajar Sambas Antusias Ikuti Lomba Pawai Obor HUT RI ke-78
error: Content is protected !!