Home / Pemerintahan

Minggu, 18 September 2022 - 06:56 WIB

Karang Taruna Gelar Temu Karya di Pemangkat

Pengurus Karang Taruna foto bersama Camat Pemangkat dan Forkopimcam, Sabtu (16/9/2022) di Pemangkat.

Pengurus Karang Taruna foto bersama Camat Pemangkat dan Forkopimcam, Sabtu (16/9/2022) di Pemangkat.

Sambas Times. Karang Taruna Kabupaten Sambas menggelar temu karya untuk menyepakati pembentukan pengurus baru dan memilih ketua masa bakti 2022-2027 di Kecamatan Pemangkat.

Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Pemangkat Sherly Narulita, Ketua Karang Taruna Kabupaten Sambas Erik Darmansyah, Forkopimcam, Tokoh Masyarakat dan Pengurus Karang Taruna.

“Temu karya di gelar untuk menyepakati pembentukan Pengurus Karang Taruna Kecamatan Pemangkat dan memilih ketua baru masa bakti 2022-2027,” kata Ketua Karang Taruna Kabupaten Sambas Erik Darmansyah, Sabtu (17/9/2022).

BACA JUGA:  DPR RI Sayangkan CV Anteba Tak Bayar Gaji Pekerjaan PJU-TS di Sambas

Ia menjelaskan, pembentukan karang taruna mengacu pada Peraturan Menteri Sosial (Permensos) RI Nomor 25 Tahun 2019 tentang Karang Taruna.

“Hasilnya temu karya disepakati pembentukan Karang Taruna Kecamatan Pemangkat dan terpilihnya Saptoni sebagai Ketua Karang Taruna Kecamatan Pemangkat masa bakti 2022-2027 beserta tim formatur,” ujar Erik.

BACA JUGA:  Anwari Dukung Dibukanya Jalan Lingkar Lumbang-Lubuk Dagang

Agendakan pelantikan dilakukan setelah tersusunnya struktur kepengurusan Karang Taruna Kecamatan Pemangkat yang nantinya akan dikukuhkan dengan Surat Keputusan (SK) Camat Pemangkat.

Temu karya karang taruna Kecamatan Pemangkat yang di gelar tersebut dibuka secara langsung oleh Camat Pemangkat Sherly Narulita di Aula Kantor Camat Pemangkat. (edo)

Share :

Baca Juga

Pj Gubernur Kalbar bersama Bupati Sambas, Bupati Kubu Raya, Wakil Ketua DPRD Kalbar dan Panitia Foto bersama usai acara Bubor Paddas KMKS.

Pemerintahan

Pj Gubernur Kalbar dan Bupati Sambas Hadiri Bubor Paddas KMKS
Kepala Kantor SAR Pontianak melakukan kunjungan pemantauan di Kabupaten Sambas.

Pemerintahan

Kepala Basarnas Pontianak pantau Siaga SAR Kabupaten Sambas
DPRD Kabupaten Sambas

Pemerintahan

DPRD Sambas Konsultasi Perda Bantuan Hukum ke Kemenkumham RI
Calon Kepala Desa

Pemerintahan

5 Cakades Suah Api Kecamatan Jawai Selatan Sampaikan Visi Misi
Bupati Sambas Satono bersama masyarakat Desa Gapura, Kecamatan Sambas mengabadikan momen foto bersama usai meninjau lokasi pembangunan jalan Gapura.

Pemerintahan

Pemda Sambas Akan Lanjutkan Pembangunan Jalan Desa Gapura
Bupati Sambas Satono

Pemerintahan

Bupati Satono Pantau Pelaksanaan Operasi Pasar di Kabupaten Sambas
DPRD Kabupaten Sambas

Pemerintahan

DPRD Gelar Paripurna Perubahan APBD Kabupaten Sambas
MTQ Kecamatan Pemangkat

Pemerintahan

Bupati Satono Buka MTQ Kecamatan Pemangkat
error: Content is protected !!