Home / Olahraga

Sabtu, 19 November 2022 - 16:44 WIB

Raih 2 Medali Emas, Sambas Juara Umum Tenis Lapangan

Atlet Tenis Lapangan Kabupaten Sambas foto bersama usai meraih juara umum Tenis Lapangan Porprov Kalbar 2022.

Atlet Tenis Lapangan Kabupaten Sambas foto bersama usai meraih juara umum Tenis Lapangan Porprov Kalbar 2022.

Sambas Times. Tenis Lapangan Kabupaten Sambas memastikan juara umum pada Pekan Olahraga (Porprov) Kalbar ke XIII setelah berhasil merebut 2 Medali Emas, 1 Medali Perak dan 1 Medali Perunggu.

Ketua Pelti Sambas Aldios Eldorado mengatakan, sebelumnya Medali Emas didapat pada Beregu Putra. Dengan Tambahan 1 Emas, 1 Perak dan Satu Perunggu membuat perolehan Medali Kabupaten Sambas unggul.

“Dengan Tambahan 1 Medali Emas, 1 Medali Perak dan 1 Medali perunggu. Menjadikan Tenis Lapangan Kabupaten Sambas sebagai Juara Umum peraihan Medali Tenis Lapangan Porprov Kalbar Tahun 2022,”. Kata Aldios Eldorado, Sabtu (19/11/2022).

BACA JUGA:  Celcius 1 Juara Turnamen Mobile Legend Pemangkat Champion

Njang Toton sapaan akrab Ketua Pelti Kabupaten Sambas mengatakan, Meraih Medali Emas Beregu Putra Sauri Rusadi pada kategori Tunggal Putra. Dan kategori Ganda Putra Arif dan Amir, Medali Perak Mix Double Arif dan Ety. Dan Perunggu Double Putri di raih Ety dan Leni.

BACA JUGA:  Dosen Prodi Seni Untan Teliti Ratib Saman Desa Tri Mandayan

“Dari perolehan tersebut, menempatkan Kabupaten Sambas Juara Umum perolehan Medali pada Cabang Olahraga (Cabor) Tenis Lapangan,” ujar Njang Toton bangga.

Untuk urutn perolehan medali tenis lapangan, Kabupaten Sambas meraih 2 Emas, 1 Perak, 1 Perunggu. Sanggau 2 Emas, 1 Perunggu, Singkawang 1 Emas, 2 Perak. 2 Perunggu, Pontianak 1 Emas, 1 Perak, 2 Perunggu, Ketapang 1 Emas, 1 Perak, 1 Perunggu. Sintang 1 Perak, 2 Perunggu, Mempawah 1 Perak, 1 Perunggu, Landak 2 Perunggu, dan Kapuas Hulu 2 Perunggu. (edo)

Share :

Baca Juga

Kades Rambi Ilham Firmansyah

Olahraga

Tim Udak Pulau Indah 1 Juara Lomba Sampan Bidar Desa Saing Rambi
Garda Pemuda Cup 2022

Olahraga

Subhan Nur Tutup Final Badminton Garda Pemuda Cup 2022
Figo bersama pengurus Askab PSSI dan Kabid Disparpora foto bersama Juara Turnamen Sepakbola Figo Cup 2023.

Olahraga

Gelar Turnamen, Figo Dukung Kemajuan Sepakbola Daerah
DPRD Kabupaten Sambas

Olahraga

DPRD Dapil Sambas 1 Dukung Lomba Sampan Bidar Keramat Bantilan
Ketua Panitia Turnamen Mobile Legend Gilang bersama Juara 1

Olahraga

Celcius 1 Juara Turnamen Mobile Legend Pemangkat Champion
Anwari menutup Kejuaraan Bulutangkis Pemdes Cup IV Desa Sulung

Olahraga

Anwari Tutup Bulutangkis Pemdes Cup IV Desa Sulung
Ketua DPD Nasdem Kabupaten Sambas Subhan Nur pada final Sepakbola PSSG Cup memperebutkan Piala H Subhan Nur Seri 3.

Olahraga

Event Olahraga Nasdem Bantu UMKM
Panitia Lomba Mancing Udang se Kabupaten Sambas di lokasi lomba di Desa Lubuk Dagang

Olahraga

275 Peserta Ikuti Lomba Mancing Udang Desa Lubuk Dagang
error: Content is protected !!