Home / Religi

Minggu, 4 Februari 2024 - 13:50 WIB

Prabasa Ajak Sukseskan Pemilu dan Pilpres 2024

Wakil Ketua DPRD Kalbar Ir H Prabasa Anantatur MH menyampaikan sambutan pada acara Taruf pernikahan di Desa Saing Rambi, Kecamatan Sambas, Minggu (4/2/2024).

Wakil Ketua DPRD Kalbar Ir H Prabasa Anantatur MH menyampaikan sambutan pada acara Taruf pernikahan di Desa Saing Rambi, Kecamatan Sambas, Minggu (4/2/2024).

Sambas Times. Wakil Ketua DPRD Kalbar Prabasa Anantatur mengajak masyarakat Kabupaten Sambas untuk menyukseskan Pemilu dan Pemilihan Presiden 14 Februari 2024 mendatang.

Ajakan tersebut Sekretaris DPD Golkar Kalbar sampaikan saat memberikan sambutan pada acara pernikahan di Desa Saing Rambi, Kecamatan Sambas, Kabupaten Sambas.

Prabasa menyampaikan ada 5 surat suara pada Pemilu 2024 yang tidak lama lagi akan berlangsung, warna-warna itu sesuai urutan, mulai dari DPRD, DPRD Provinsi, DPR RI, DPD RI dan Presiden.

BACA JUGA:  OSO Genapkan 15 Paket Hadiah Umrah Pawai Muharram 1001 Kubah

“Untuk DPRD kabupaten warna Hijau, DPRD provinsi warna Biru, DPR RI warna Kuning, DPD RI warna Merah, sedangkan Presiden dan Wakil Presiden warna Abu-abu,” jelas Prabasa.

BACA JUGA:  Komisi IV DPRD Sambas Dukung Operasi Pasar Pemprov Kalbar

Wakil Bupati Sambas periode 2001-2006 ini mengajak untuk bersama menyukseskan pemilu dan pilres, hilangkan perbedaan, dan pilih sesuai hati nurani pada 14 Februari 2024.

“Berbeda pilihan itu biasa, namun kita harus menyukseskan Pemilu dan Pilpres pada 14 Februari 2024 mendatang,” ajaknya.

Penulis : Muhammad Ridho | Dapatkan Update Berita, Ikuti Google News

Share :

Baca Juga

Kapolsek Semparuk bersama Rindam XII/TPR pada kegiatan Zikir dan Doa bersama di Halaman Polsek Semparuk

Religi

Polsek Semparuk Gelar Zikir dan Doa Peringati HUT Bhayayangkara ke-77
Wakil Bupati Sambas Fahrur Rofi

Religi

YSRM Silaturahmi Bersama Wakil Bupati dan Sekda
MUI Kabupaten Sambas Sumar'in pada Rakor bersama DKM se Kecamatan Teluk Keramat

Religi

Merajut Kebersamaan MUI dan DKM Teluk Keramat
BKMT Kabupaten Sambas

Religi

BKMT Kecamatan Tebas Gelar Khataman Quran
Suasana pengajian BKMT kecamatan Semparuk

Religi

Mantapkan Program Religi, BKMT Semparuk Gelar Pengajian Bulanan
Atbah Romin Suhaili saat menghadiri Buka Puasa bersama panitia Pembangunan Masjid 1001 Kubah.

Religi

Ustadz Atbah Salut Ide Misni Gagas Masjid 1001 Kubah
HMI Cabang Sambas dan DKM 1001 Kubah menggelar doa bersama untuk masyarakat Melayu Rempang Galang

Religi

HMI Sambas dan YSRM Doa Bersama Untuk Masyarakat Rempang Galang
Bupati Sambas Satono

Religi

Bupati Satono Hadiri Peresmian Vihara di Senturang
error: Content is protected !!