Home / Pendidikan

Sabtu, 27 Mei 2023 - 14:17 WIB

Satgas TMMD Lukis Dinding PAUD Ar Rahman Desa Lubuk Dagang.

Serda Nandang Personel Satgas TMMD melukis bangunan PAUD untuk memberikan motivasi bagi pelajar. Sabtu (27/5/2023).

Serda Nandang Personel Satgas TMMD melukis bangunan PAUD untuk memberikan motivasi bagi pelajar. Sabtu (27/5/2023).

Sambas Times. Satuan Tugas Tentara Manunggal Membangun Desa (Satgas TMMD) Ke-116 melukis dinding Sekolah Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Ar Rahman Desa Lubuk Dagang. Sabtu (27/5/2023).

Dan SSK TMMD Regtas Kapten Inf Sulistiono mengatakan, personel Satgas TMMD Serda Nandang ditugaskan melukis gambar berupa permainan. Tujuannya untuk menarik perhatian anak-anak yang melaksanakan belajar.

BACA JUGA:  Puskesmas dan KUA Semparuk Gelar Kelas Calon Pengantin

“Pelukisan tersebut dilakukan karena bangunan depan sudah selesai di plester. Selain itu berbagai jenis permainan untuk menarik pelajar PAUD untuk belajar,” tegas Dan SSK TMMD Regtas Kapten Inf Sulistiono.

Herlina salah satu guru PAUD Ar Rahman mengucapkan terima kasih kepada Satgas TMMD yang telah membangun dan mempercantik Sekolah PAUD Ar Rahman.

BACA JUGA:  Komisi IV DPRD Sambas Dalami Peningkatan IPM Disdikbud Kota Pontianak

“Terima kasih kepada Satgas TMMD Ke 116 Reguler Perbatasan yang sudah bekerja membantu membangun dan mempercantik PAUD Ar Rahman. Sehingga menjadi lebih rapi, bersih dan nyaman,” imbuhnya.

Seperti diberitakan sebelumnya, pembangunan PAUD Ar Rahman dilakukan secara gotong-royong Satgas TMMD Regtas ke-116 bersama warga Desa Lubuk Dagang, Kecamatan Sambas. (Ris)

Share :

Baca Juga

Satgas PPKS Poltesa bersama peserta pelatihan Peningkatan Kapasitas di Kemendikbudristek.

Pendidikan

Satgas PPKS Poltesa Ikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas
Bupati Sambas Satono

Pendidikan

Bupati Sambas terima Kunjungan Poltekkes Kemenkes Pontianak
Bupati Sambas Satono menandatangani prasasti peresmian

Pendidikan

Bupati Sambas Resmikan Fasilitas Gedung SMPN 4 Teluk Keramat
FKMB Polres dan LSPSDM mengabadikan momen foto bersama usai pembukaan Leadership Training

Pendidikan

FKBM Poltesa dan LSPSDM Gelar Mubes dan Leadership Training
Pengurus KMKS yang akan melaksanakan Penyuluhan Perguruan Tinggi mengabadikan momen foto bersama

Pendidikan

Berharap Pemda Berikan Sinyal Positif Penyuluhan Perguruan Tinggi
Pengurus Perpustakaan Pustaka Ceramut bersama anak-anak di taman bacaan Desa Makrampai

Pendidikan

Perpustakaan Ceramut Hadirkan Program Mengaji
Pengurus LDK IAIS foto bersama usai peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1445

Pendidikan

LDK IAIS Mantapkan Program Kampus Madani
Peserta TOT Pelatihan Kwarcab Sambas mengabadikan momen foto bersama di Objek Wisata Danau Sebedang.

Pendidikan

TOT Kwarcab Sambas Upaya Mantapkan Gerakan Pramuka
error: Content is protected !!