Home / Pemerintahan

Senin, 21 November 2022 - 14:16 WIB

Bupati Apresiasi DPRD Setujui 3 Raperda Kabupaten Sambas

Bupati Sambas Satono saat menyampaikan sambutan pada Paripurna DPRD Kabupaten Sambas

Bupati Sambas Satono saat menyampaikan sambutan pada Paripurna DPRD Kabupaten Sambas

Sambas Times. Bupati Sambas Satono mengapresiasi DPRD Kabupaten Sambas menyetujui Tiga Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kabupaten Sambas menjadi Peraturan Daerah (Perda).

Ketiga raperda kabupaten Sambas ini di antaranya, APBD Kabupaten Sambas TA 2023. Pengelolaan penerangan jalan umum dan penyelenggaraan Kabupaten Layak Anak.

BACA JUGA:  Operasi Pasar di Pemangkat Kerjasama Pemda dan Pemprov Kalbar

“Selaku kepala daerah, saya memberikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada DPRD Sambas atas masukan dan saran untuk Raperda ini”. Ujar Bupati Sambas Satono dalam sambutannya.

Bupati menyebutkan, hasil yang disepakati ini menunjukkan adanya kerjasama yang baik antara kedua lembaga dalam mewujudkan Sambas berkemajuan.

BACA JUGA:  Bupati Ingatkan CPNS Tanamkan Nilai-nilai Pelayanan Masyarakat

“Raperda yang disetujui ini diharapkan dapat memberikan pelayanan terbaik dalam melaksanakan pembangunan kabupaten Sambas,” jelasnya.

Didampingi Sekda Sambas, Bupati dan unsur pimpinan DPRD Sambas menandatangani berita acara Raperda yang dibahas sebagai bentuk persetujuan untuk dijadikan Perda kabupaten Sambas. (Dra)

Share :

Baca Juga

Pemerintah Kabupaten Sambas melalukan Sidak ketersediaan bahan pokok dan harga barang jelang Idul Fitri

Pemerintahan

Jelang Idul Fitri, Diskumindag Sidak Bahan Pokok Pasar Sambas
Musrenbang RKPDesa TA 2024

Pemerintahan

Pemdes Sepinggan Gelar Musrenbang RKPDes TA 2024
Ratusan pelajar se Kecamatan Sambas mengikuti Lomba Pawai Obor

Pemerintahan

728 Pelajar Ikuti Lomba Pawai Obor, Ini Juara-juaranya
DPRD Sambas

Pemerintahan

Sharing Geospasial, DPRD Sambas Kunker ke Litbang Bappeda Kubu Raya
Pokmas Lipas P4S Gegertani memberikan Pembimbingan Pertanian Hidroponik kepada Klien Bapas Kelas II Sambas.

Pemerintahan

Bapas Kelas II Sambas Gandeng Gegertani Berikan Klien Bimbingan Pertanian
Warga antusias menyaksikan Piste Amping 2023

Pemerintahan

Warga Antuasias Hadiri Piste Amping 2023 Kecamatan Sajad
Komisi Yudisial RI Wilayah Kalbar Gelar Edukasi Publik di Sambas

Pemerintahan

Komisi Yudisial RI Wilayah Kalbar Gelar Edukasi Publik di Sambas
Bupati Sambas Satono

Pemerintahan

Pemda dan Kemenag Gelar Manasik Haji Kabupaten Sambas
error: Content is protected !!