Home / Hukum

Selasa, 2 Agustus 2022 - 12:33 WIB

Satlantas Polres Sambas Imbau Pengguna Jalan Tertib Lalulintas

Kasat Lantas Polres Sambas, IPTU Alfada Imansyah

Kasat Lantas Polres Sambas, IPTU Alfada Imansyah

Sambas Times. Demi keselamatan bersama, Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Sambas mengimbau para pengguna jalan untuk menaati peraturan berlalu lintas.

“Pentingnya keselamatan berlalu lintas bagi pengguna jalan raya, tidak saja untuk diri sendiri, tetapi pengendara lainnya,” Imbau Kasat Lantas Polres Sambas, IPTU Alfada Imansyah, Selasa (2/8/2022).

BACA JUGA:  IDI Sambas Peringati HUT ke 72

Kepada masyarakat pengguna jalan, baik kepada pengemudi ataupun pengendara kendaraan untuk selalu mentaati peraturan lalu lintas, seperti tidak menggunakan handphone saat berkendara.

BACA JUGA:  Yonif 645 Gty Silaturahmi Sepakbola Bersama Masyarakat Pemangkat

“Aturan lalu lintas, meliputi menggunakan helm standar SNI, Hindari penggunaan handphone saat berkendara, gunakan sabuk Keselamatan, dan memperhatikan kelengkapan kendaraan lainnya untuk keselamatan dalam berkendara,” Imbau Kasat Lantas. (jyn)

Share :

Baca Juga

Kapolsek Teluk Keramat IPTU Dwi Hendi

Hukum

Kapolsek Teluk Keramat Ajak Warga Jaga Kamtibmas Ramadan
polsek pemangkat

Hukum

Bawa Kabur Uang Perusahaan di Pemangkat, CK Ditangkap Polisi
Petugas Kepolisian Polsek Subah melakukan olah TKP penemuan jenazah di Kecamatan Subah

Hukum

Warga Subah Heboh Penemuan Jasad Seorang Pria Dalam Rumah
Satreskrim Polres Sambas

Hukum

Satreskrim Polres Sambas Ungkap Kasus TPPO, 1 Orang Diamankan
Akun Medsos Bupati Sambas Satono yang dicatut untuk penipuan

Hukum

Akun Medsos di Catut Penipu, Bupati Satono Akan Lapor Polisi
Koordinator Bidang P2M BNN Kalbar Yunitasari

Hukum

BNN Kalbar dan Rutan Sambas Sinergis Tekan Peredaran Narkoba
Polsek Tebas

Hukum

Bacok RA Dengan Parang, EA Diamankan Polsek Tebas
Satgas Pamtas Yonkav 12/BC

Hukum

Dua Warga Sambas Diamankan Satgas Pamtas di Perbatasan RI-Malaysia
error: Content is protected !!