Home / Hukum

Rabu, 14 September 2022 - 15:02 WIB

Video Viral Rumah Warga Tebas Dibobol Maling Belum Lapor Polisi

Viral di Medsos rumah warga di Tebas di bobol maling, Selasa (13/9/2022).

Viral di Medsos rumah warga di Tebas di bobol maling, Selasa (13/9/2022).

Sambas Times. Viral di media sosial, rumah warga dibobol maling di Gang Veteren, Jalan Kesehatan, Kecamatan Tebas, Kabupaten Sambas, pada Selasa (13/09/2022).

Saat dikonfirmasi, Kanit Reskrim Polsek Tebas, Aipda Apriansyah mengatakan, untuk saat ini belum ada korban yang melapor ke Polsek Tebas terkait rumah dibobol maling.

“Untuk saat ini, korban belum ada laporan. Apabila benar kami menyarankan ke korban untuk membuat laporan ke Polsek Tebas,” kata Kanit Reskrim Polsek Tebas, Rabu (14/09/2022).

BACA JUGA:  Galih Terima Penghargaan Festival Zikir Maulud

Ia mengungkapkan pihaknya akan menindaklanjuti kasus tersebut dan memastikan kebenarannya, apalagi informasinya sudah tersebar di Medsos.

“Ada atau tidak adanya laporan, apabila peristiwa tersebut benar terjadi, kami akan ungkap pelaku dan proses sesuai ketentuannya hukum yg berlaku,” tegasnya kembali.

BACA JUGA:  Mayadi Satar Salut Sportivitas Turnamen Pemuda Gemuruh

Dari informasi Medsos, kejadian pembobolan rumah warga di Kecamatan Tebas sudah di like 673 netizen dan 39 komentar, disampaikan rumah warga dibobol maling, emas dan uang puluhan juta berhasil dibawa kabur.

Hingga berita diturunkan, korban yang diinformasikan di Medsos belum ada melapor ke aparat kepolisian Sektor Tebas. (jyn)

Share :

Baca Juga

Barang bukti Narkotika jenis Shabu yang berhasil diamankan Satnarkoba Polres Sambas, Insert

Hukum

Operasi Pekat, Polres Sambas Amankan Pengedar Narkotika
Sat Reskrim polres Sambas

Hukum

Buron Sejak Juli, DPO Kasus Cabul Selakau Berhasil Ditangkap
KOHATI

Hukum

Cegah Kekerasan Seksual, KOHATI Gelar Seminar Keperempuanan
Satresnarkoba Polres Sambas berhasil menangkap waria pengedar Narkoba

Hukum

Satresnarkoba Tangkap Pengedar Narkoba di Pemangkat
Dandim 1208 Sambas Letkol Czi Priyo Hindrarto memimpin kenaikan pangkat anggota

Hukum

Dandim 1208 Sambas Pimpin Pelantikan Kenaikan Pangkat
Polres Sambas

Hukum

Polres Sambas Sertijab Waka Polres, Kasat Narkoba dan Sejumlah Kapolsek
Kapolres Sambas AKBP Sugiyatmo Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Kapuas

Hukum

Operasi Zebra Kapuas 2023 Hari Ini Dimulai
Anggota Polres Sambas

Hukum

Polisi Lakukan Pengamanan SPBU Pasca Kenaikan Harga BBM
error: Content is protected !!